BPKAD Ikuti Rakor Program JKN-KIS, Pegawai Pemkot Harus Terdaftar BPJS Kesehatan

BPKAD Ikuti Rakor Program JKN-KIS, Pegawai Pemkot Harus Terdaftar BPJS Kesehatan, Senin (22/5). (foto:dok)

Kota Bengkulu, mediabengkulu.co – Walikota Bengkulu Helmi Hasan memimpin rapat koordinasi bersama pemangku kepentingan utama semester I BPJS kesehatan tingkat Kota, di Ruang Rapat Balai Kota Merah Putih, Senin (22/5/2023).

Rakor tersebut membahas optimalisasi penyelenggaraan program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Helmi berharap semua pegawai dilingkup Pemerintah Kota Bengkulu terdaftar BPJS Kesehatan.

BPKAD Ikuti Rakor Program JKN-KIS, Pegawai Pemkot Harus Terdaftar BPJS Kesehatan, Senin (22/5). (foto:dok)

Untuk diketahui Rakor ini juga diikuti oleh Sekretaris Daerah Kota Bengkulu Arif Gunadi, Kepala BPKAD Kota Bengkulu dan beberapa Kepala OPD serta pihak BPJS Kesehatan perwakilan Bengkulu. (Adv)